Nissan Serena Terbaru 2017

Nissan Serena Terbaru 2017 belum pasti akan meluncur pada tahun ini, PT Nissan Motor Distribution Indonesia (NMDI) masih memasarkan Nissan Serena model terakhir yang facelift pada awal 2015, Di Indonesia sendiri Nissan Serena telah dipasarkan sejak tahun 1996 yang merupakan generasi pertama, disusul generasi kedua pada 2004. Masuk ke 2013, NMDI memperkenalkan all new Nissan Serena. All New NissaN Serena terdiri dari 3 tipe mulai dari Nissan Serena tipe X, Nissan Serena tipe HWS dan Nissan Serena tipe Autech.


Nissan Serena Terbaru 2017


All New Nissan Serena mengusung mesin direct injection MR 20 berkapasitas 1.997 cc dengan dengan transmisi otomatis berteknologi CVT. Teknologi CVT yang kini diusung, membuat All New Nissan Serena mampu menghadirkan akselerasi bertenaga namun tetap halus, juga memiliki efisiensi tinggi terhadap konsumsi bahan bakar. Tampil dengan desain yang stylish dan ekslusif, All New Nissan Serena memiliki berbagai keistimewaan yang diaplikasikan dengan elegan di bagian interior dan eksterior.

Nissan Serena Terbaru 2017

Nissan Serena Terbaru 2017

Eksterior Linear Stylish Exterior Design yang elegan dengan perpaduan garis–garis body yang membentang dengan karakteristik tegas juga berfungsi untuk menjaga kestabilan saat berkendara. Pintu geser elektrik yang lebar dengan intelligent key, memberikan kemudahan bagi keluarga untuk masuk ke dalam kabin. Menggunakan alloy wheels 16” berwarna silver dengan design yang unik membuat All New Nissan Serena terlihat semakin menawan.

Nissan Serena Terbaru 2017

Nissan Serena Terbaru 2017
Nissan Serena Terbaru 2017

Nissan Serena Terbaru 2017


Pada bagian interior, All New Nissan Serena memiliki kabin lapang dan mewah, juga jok yang nyaman dan berkualitas tinggi bagi semua penumpang. All New Nissan Serena dilengkapi dengan fitur-fitur modern yang dapat digunakan dengan mudah dan memberikan kenyamanan bagi seluruh keluarga dalam berkendara.

Nissan Serena Terbaru 2017

All New Nissan Serena dapat segera dimiliki dengan harga 382.600.000,- juta rupiah untuk seri 2.0 X dan 432.200.000,- juta rupiah untuk seri Highway Star, tersedia juga seri HighwayStar Autech with Panoramic dengan harga 465.100.000,- juta rupiah (harga on the road khusus Jakarta). 

Berikut sedikit tampilan Nissan Serena terbaru beserta dengan spesifikasi secara umum.

Nissan Serena X

Nissan Serena Terbaru 2017

Nissan Serena tipe X 
- Hallogen Headlamp dilengkapi projector untuk lampu utama dengan manual levelizer 
- New Front Bumper
- Lampu foglamp Hallogen 
- Dimensi Velg 16" X 6 JJ ENKEI
- Ban 195/60 R16 89 H Bridgestone Ecopia
- New Rear Combine Lamp Design
- Engine Start STOP Button
- Clear High Mount stop lamp
- Mesin MR 2.0 Litre Engine - Direct Injection (MR 20 DD)
- Transmisi X Tronic CVT 
- Eco Mode Switch
- DVD 2 DIN CD/DVD/MP3 wide 6 Inch touchscreen display with bluetooth
- 4 Speaker
- Motorized 10" roof mounted LCD Screen
- Automatic Sliding Door pintu sebelah Kiri
- SMART Multi Cluster (Kursi fungsional)
- Max Power 108 kw (147 PS) / 5600 rpm
- Suspension Independent Macpherson strut with stabilizer
- Torsion beam with stabilizer
- Dual SRS Airbag
- ABS+EBD+BA (sistem Pengeremanan)
- HAS (Hilt Star Assist) Sistem pengereman otomatis pada tanjakan*
- Intelegent key

Nissan Serena HWS


Nissan Serena Terbaru 2017

Nissan Serena tipe HWS
Spesifikasi Nissan Serena X Ditambahkan :
- LED Headlamp dilengkapi projector dengan automatic levelizer
- Radiator Grill New Design
- Lampu foglamp dengan chrome finisher 
- Automatic sliding door pada kedua pintu tengah
- Side body moulding
- 6 Airbags
- Spoiler
- Audio Sterring Switch
- Rear Camera with sensor parkir
- Cruise Control 

Nissan Serena Autech 

Nissan Serena Terbaru 2017


Nissan Serena tipe Autech
Spesifikasi Nissan Serena HWS ditambahkan :
- Radiator Grill New Design 
- New Front Bumper
- FOglamp Hallogen dengan chrome finisher dilengkapi DRL (Day Running Light)
- New Design Velg 
- Panoramic Roof

ada 6 pilihan warna pada All New Nissan Serena

Nissan Serena Terbaru 2017

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Nissan Serena Terbaru 2017"

Posting Komentar